DIPLOMASI PERTAHANAN INDONESIA TERHADAP AUSTRALIA PASCA SKANDAL PENYADAPAN
(1) Dosen Universitas Pertahanan Indonesia
(*) Corresponding Author
Abstract
Penyadapan informasi secara tidak sah merupakan suatu tindakan melanggar hukum yang dapat mengganggu privasi seseorang. Namun dalam konteks antar negara, penyadapan sebenarnya biasa dilakukan untuk mengetahui niat yang sebenarnya dari suatu negara, terutama yang berkaitan dengan kepentingan nasional negara yang melakukan penyadapan. Disamping itu, informasi yang lebih rinci mengenai kebijakan dan implementasinya perlu diketahui agar dapat melakukan tindakan antisipasi dan mencegah pendadakan. Tindakan penyadapan secara tidak sah merupakan tindakan tercela dan melanggar etika diplomasi, terutama jika diterapkan terhadap negara sahabat sebagaimana yang diakukan oleh Australia terhadap Indonesia. Oleh sebab itu perlu diambil langkah yang tegas namun tepat dan terukur.
Â
Kata Kunci: penyadapan, intelijen, spionase, diplomasiFull Text:
PDFReferences
Buku
Cahyono, Faried dan Fahmi Indrayadi. 2007. Misteri Operasi Intelijen. Jakarta: Indomedia Publishing.
Conboy, Ken. 2006. The Second Front. Jakarta, Singapore: Equinox Publishing.
Hatmojo, Jono. 2003. Intelijen Sebagai Ilmu. Jakarta: Balai Pustaka.
Hoy, Claire dan Victor Ostrovsky. 2007. Mossad, Tipu Daya yang Dibeberkan oleh Mantan Agen Dinas Rahasia Israel (Judul asli By Way of Deception). Ciputat Tangerang: Binarupa Aksara.
Shulsky, Abram N. dan Gary J. Scmith. 2002. Silent Warfare: Understanding the World of Intelligence. Dulles, Virginia: Brasseys’s Inc.
Tzu, Sun. 2003. The Art of War. New York: Penguins Books.
Tzu, Sun. 2002.The Art of War. Boston: Sambhala Publications Inc.
Wijayanto, Andi et.al. 2006. Intelijen: Velox et Exactus. Jakarta: Pacivis dan Kemitraan.
Jurnal
“Etika dan Moral Intelijenâ€. 2012. Jurnal Intelijen dan Kontra Intelijen. Volume VI. No. 36.
Majalah
“Dokumen Yang Memanaskan Jakartaâ€. Majalah Tempo. 25 November – 1 Desember 2013.
Website
Hukum Online, “Aturan Penyadapan, Perlindungan atau Ancaman Bagi Pengguna Telekomunikasi?â€, dalam http://www.hukumonline.com/berita/baca/lt4b34d3deb69c6/penyadapan, diunduh pada 23 Januari 2014.
Hukum Online, “Langkah Hukum Jika Disadap Negara Tetanggaâ€, dalam http://www.hukumonline.com/klinik/detail/lt5276f8bec3f65/langkah-hukum-jika-disadap-negara-tetangga, diunduh pada 4 Februari 2014.
Indonesia Corruption Watch, dalam “Penyadapan dalam Hukum Pidanaâ€, dalam http://www.hukumonline.com/berita/baca/lt4b34d3deb69c6/penyadapan, diunduh pada 23 Januari 2014.
Kristanti, E. Y., “Snowden: Singapura Diduga Bantu AS-Australia Sadap Indonesiaâ€, dalam http://news.liputan6.com/read/755644/snowden-singapura-diduga-bantu-as-australia-sadap-indonesia, 25 November 2013, diunduh pada 23 Januari 2014.
Liputan6.com, “Ini Alasan Australia Sadap Ani Yudhoyonoâ€, http://news.liputan6.com/read/774976/ini-alasan-australia-sadap-ani-yudhoyono, diunduh pada 23 Januari 2014.
Metro TV News.com, “Bendera Australia dibakar di Ambonâ€, dalam http://www.metrotvnews.com/metronews/read/2013/11/27/6/197393/Bendera-Australia-Dibakar-di-Ambon, diunduh pada 23 Januari 2014.
Merdeka.Com, “Pengakuan Philip Dorlingâ€, , http://www.merdeka.com/peristiwa/4-aksi-spionase-asing-di-indonesia-yang-menggemparkan/pengakuan-philip-dorling.html, diunduh pada 26 Juli 2014.
Okezone, “Indonesia Ajukan Resolusi Penyadapan ke PBB†, dalam http://international.okezone.com/read/2013/11/19/411/899285/indonesia-ajukan-resolusi-penyadapan-ke-pbb, diunduh pada 23 Januari 2014.
“Penyadapanâ€, Hukum Acara Pidana dan Peraturan Terkaitâ€, dalam http://acarapidana.bphn.go.id/proses/penyadapan/?s=penyadapan&type=all, diunduh pada 4 Februari 2014.
The Age, “Singapore, South Korea revealed as Five Eyes spying partnersâ€, 25 November 2013, dalam http://www.theage.com.au/technology/technology-news/singapore-south-korea-revealed-as-five-eyes-spying-partners-20131124-2y433.html, diunduh pada 22 Juli 2014.
DOI: https://doi.org/10.33172/jpbh.v4i2.337
Copyright (c) 2018 Jurnal Pertahanan & Bela Negara
INDEXED BY:
Office Address:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Republic of Indonesia Defense University
Jl. Salemba Raya No.14, Paseban,Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440, Indonesia
Email: jurnal.unhan@idu.ac.id
Creative Commons Attribution (CC-BY-NC-SA)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
View Jurnal Pertahanan dan Bela Negara Stats