STRATEGI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK DALAM MEWUJUDKAN SUMBER DAYA MANUSIA UNGGUL
(1) Universitas Pendidikan Indonesia
(2) Universitas Pendidikan Indonesia
(3) Universitas Pendidikan Indonesia
(*) Corresponding Author
Abstract
Sumber daya manusia merupakan aspek yang sangat penting bagi kemajuan suatu bangsa, permasalahan yang terjadi saat ini yaitu adanya ancaman internal berupa radikalisme, teorisme dan inteloransi, serta ancaman eksternal berupa keamanan territorial dan keamanan digital. Tujuan penelitian ini yaitu untuk memahami dan menganalisa strategi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung dalam mewujudkan sumber daya manusia unggul guna menghadapi berbagai ancaman yang dihadapi Indonesia. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi, kemudian dianalisis menggunakan reduksi, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep strategi yang dilakukan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung berupa pendidikan dan pelatihan bela negara kepada masyarakat, pelaksanaan yang dilakukan masih bersifat konvensional, alternatif untuk mewujudkan sumber daya manusia unggul yang dilakukan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik yaitu dengan mengoptimalkan penggunaan teknologi, membuat kurikulum yang berkelanjutan dan berkesinambungan dan fokus pada pengembangan literasi digital masyarakat untuk mencegah berbagai ancaman eksternal dan internal.
Kata Kunci: Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Bela Negara, Indonesia, Masyarakat, Sumber Daya Manusia
Full Text:
PDFReferences
Jurnal
Bonikowski, B. (2016). “Nationalism in Settled Times.†The Annual Review of Sociology. 42, hlm. 427-449. doi:10.1146/annurev-soc-081715-074412.
Hartono, D. (2020). Fenomena Kesadaran Bela Negara Di Era Digital Dalam Perspektif. Ketahanan Nasional. Jurnal Kajian Lemhannas RI, 41, hlm. 15-34.
Hermawati, R., dkk. (2016). Toleransi Antar Umat Beragama di Kota Bandung. Umbara: Indonesian Journal of Anthropology, 1 (2), hlm. 105-124. DOI: https://doi.org/10.24198/umbara.v1i2.10341.
Indrawadi, J. (2008). Nasionalisme Warga Negara Indonesia: Tinjauan Kritis Terhadap Pasal 2, 3, dan 37 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sisdiknas. Jurnal Demokrasi. 7 (2), hlm. 147-158.
Indrawan, J. & Aji, M.P. (2018). State Defense Education as A Course in University. Journal of Defense & State Defense. 8 (3), p. 1-24. DOI: http://dx.doi.org/10.33172/jpbh.v8i3.446.
Manihuruk, H. & Tarina, D.D.Y. (2020). State Defense Efforts through Strengthening Cyber Law in Dealing with Hoax News. International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding (IJMMU). 7 (5), hlm. 27-36. DOI: http://dx.doi.org/10.18415/ijmmu.v7i5.1590.
Rahmana, Z.S. (2018). Resolusi Konflik Sosial Keagamaan di Kota Bandung. Religious: Jurnal Studi Agama-agama dan Lintas Budaya, 2 (2), hlm. 162-173. DOI: https://doi.org/10.15575/rjsalb.v2i2.3105.
Sa’diyah, N.K. & Vinata, R.T. (2016). Rekonstruksi Pembentukan National Cyber Defense Sebagai Upaya Mempertahankan Kedaulatan Negara. Jurnal Perspektif. 21 (3), hlm. 168-187. DOI: http://dx.doi.org/10.30742/perspektif.v21i3.587.
Subagyo, A. (2019). Rencana Aksi Nasional Bela Negara Perspektif Pemerintah Daerah. Jurnal Academia Praja. 2 (1), hlm. 1-16. DOI: https://doi.org/https://doi.org/10.36859/jap.v2i01.81
Toruan, G.T.L. (2018). The Implementation of State Defense Education for The Heads of Local Government as An Effort to Prevent Corruption. Asia Pasific Fraud Journal. 3 (1), p. 69-73. DOI: 10.21532/apfj.001.18.03.01.08.
Buku
Miles, M.D. & Huberman, M. (1992). Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Penerbit UI Press.
Tesis dan Bentuk Lainnya
Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) dan Polling Indonesia. (2018). Laporan Survey Penetrasi dan Profil Perilaku Pengguna Internet Indonesia. Jakarta: APJII.
DPR RI. (2018). Catatan Rapat Dengar Pendapat Komisi III DPR RI dengan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Jakarta: DPR RI.
Purwaningsih, E. (2005). Pembinaan Kesadaran Bela Negara Sebagai Salah Satu Upaya Mencegah Disintegrasi Bangsa (Studi Kasus Di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam). Tesis. Program Studi Kajian Ketahanan Nasional. Program Pascasarjana. Universitas Indonesia.
DOI: https://doi.org/10.33172/jpbh.v10i3.1044
Copyright (c) 2020 Jurnal Pertahanan & Bela Negara
INDEXED BY:
Office Address:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Republic of Indonesia Defense University
Jl. Salemba Raya No.14, Paseban,Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440, Indonesia
Email: jurnal.unhan@idu.ac.id
Creative Commons Attribution (CC-BY-NC-SA)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
View Jurnal Pertahanan dan Bela Negara Stats