OPERASI BADAN KEAMANAN LAUT DALAM MENGHADAPI ANCAMAN PENYELUNDUPAN MANUSIA DI SELAT SUNDA GUNA MENINGKATKAN PERTAHANAN LAUT

Rizki Pratama Kamarulah(1*),

(1) Universitas Pertahanan RI
(*) Corresponding Author

Abstract


Selat Sunda berfungsi sebagai jalur pelayaran yang strategi dalam menghadapi berbagai potensi ancaman yang dapat mengancam keamanan dan keselamatan di wilayah laut. Kejahatan yang banyak terjadi tahun 2023 adalah tindak pidana penyelundupan manusia yang berdampak bagi keamanan laut di Selat Sunda. Oleh karena itu diperlukan operasi dan penegakan hukum Badan Keamanan Laut sesuai dengan Undang-undang Nomor 32 Tahun 2014 tentang kelautan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas strategi Bakamla dalam menangani penyelundupan manusia di Selat Sunda melalui penerapan strategi pertahanan maritim. Penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus penyelundupan manusia di Selat Sunda. Implementasi strategi keamanan laut oleh Bakamla meliputi pengawasan, intelijen, dan tindakan penegakan hukum terhadap kejahatan di laut. Dalam operasinya, Bakamla bersinergi dengan instansi lain, seperti Kantor Imigrasi, serta bekerja sama secara bilateral dan multilateral dengan negara-negara tetangga dan organisasi internasional. Penelitian ini juga menyoroti pentingnya teknologi modern, seperti sistem peringatan dini berbasis satelit, dalam mendukung pengawasan dan penegakan hukum di perairan Indonesia. Berdasarkan teori Corbett tentang penguasaan laut, integrasi strategi militer dan pengawasan maritim sangat penting untuk menjaga keamanan Selat Sunda sebagai jalur utama perdagangan dan pusat kegiatan industri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sinergi antar instansi, penggunaan teknologi, dan kehadiran armada yang memadai merupakan elemen kunci dalam menghadapi ancaman penyelundupan manusia di perairan Indonesia.


Keywords


Bakamla; hukum; operasi; penyelundupan; Selat sunda

Full Text:

PDF

References


Arindrayani, A. P., & Anabarja, S. (2024). Kejahatan Terorganisir Transnasional: Penyelundupan Manusia Dalam Jaringan Snakeheads Cina. Intermestic: Journal of International Studies, 8(2), 449–473. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24198/intermestic.v8n2.3

Arinze, A. I. (1995). Human Development Report 1994 by the United Nations Development Programme (UNDP), New York. Economic and Financial Review, 33(1), 5.

Corbett, J. (2014). Some principles of maritime strategy. In T. Mahnken & J. Maiolo (Eds.), Strategic Studies (2nd ed., Vol. 65, Issue 4, pp. 21–33). Routledge. https://doi.org/https://doi.org/10.4324/9781315814803

Danial, D. (2015). Terobosan Kreatif Kepolisian Perairan Polda Banten Dalam Pelaksanaan Pemeliharaan Keamanan Masyarakat dan Penegakan Hukum di Perairan Selat Sunda. FIAT JUSTISIA:Jurnal Ilmu Hukum, 9(2). https://doi.org/10.25041/fiatjustisia.v9no2.598

Danial, D., Sitamala, A., & Belardo, B. (2020). Keamanan dan Pertahanan Di Selat Sunda, Studi Alur Laut Kepulauan Indonesia. Jurnal Idea Hukum, 6(1). https://doi.org/10.20884/1.jih.2020.6.1.131

Direktorat KIPS. (2024). Kejahatan Lintas Negara. Kementerian Luar Negeri RI. https://kemlu.go.id/portal/id/read/89/halaman_list_lainnya/kejahatan-lintas-negara

Handoko, G. P. (2017). Sinergi Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV Dengan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau Dalam Penanganan Perompakan di Perairan Nipah dan Selat Singapura. Strategi Perang Semesta, 3(2). https://jurnalprodi.idu.ac.id/index.php/SPS/article/view/8

Hayati, N. (2014). Sinergi Lembaga-Lembaga Pemerintahan/Bumn dalam Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) di Kota Samarinda. E-Journal Ilmu Pemerintahan, 2.

Moleong, L. J. (2009). Metode Penelitian Hukum. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nuryani, D., & Imigrasi, P. (2019). Penyelundupan Manusia Sebagai Tindak Pidana Keimigrasian Yang Membahayakan Kedaulatan Negara (People Smuggling As Criminal Acts That Harm The Country’s Sovereignty).

Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 178 Tahun 2014 Tentang Badan Keamanan Laut.

Ramadhan, A., & Winarno, D. W. (2020). Tinjauan Yuridis Kewenangan Badan Keamanan Laut dalam Menjaga Keaman Laut. Jurnal Discretie, 1(1), 31. https://doi.org/10.20961/jd.v1i1.50213

SMAN Tanjung Pandan Belitung. (2021). Daratan dan Lautan, Berapa Luas Wilayah Indonesia. https://www.sman2-tp.sch.id/read/berita/987/20/12/2021/daratan-dan-lautan-berapa-luas-wilayah-indonesia

Sugiyono, M. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi. Bandung: Alfabeta.

Suhirwan, S., & Prakoso, L. Y. (2019). Forum Maritim Kunci Sukses Penanggulangan Ancaman Asimetris di Selat Sunda. Prosiding Seminar Dan Lokakarya Kualitatif Indonesia: Pengembangan Budaya Penelitian Menuju Indonesia 4.0, 13–20. https://doi.org/10.33510/slki.2019.13-20

Sulthoni. (2023). Permasalahan Pengungsi Rohingya di Malaysia dan Sejarahnya. https://tirto.id/permasalahan-pengungsi-rohingya-di-malaysia-dan-sejarahnya-gSwc

Tempo.co. (2024). Kemenlu Ungkap Jumlah Kasus Penyelundupan Manusia Jauh Lebih Tinggi Dibanding TPPO. Metro. https://metro.tempo.co/read/1884721/kemenlu-ungkap-jumlah-kasus-penyelundupan-manusia-jauh-lebih-tinggi-dibanding-tppo

Undang-Undang (UU) Nomor 32 Tahun 2014 Tentang Kelautan.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2007 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Perdagangan Orang.

United Nations Office on Drugs and Crime (UNODC). (2015). Current Trends and Related Challenges (Issue April). https://www.unodc.org/roseap/uploads/archive/documents/Publications/2015/som/Current_Trends_and_Related_Challenges_web.pdf

UNODC. (2018). Migrant Smuggling in Asia and the Pacific: Current Trends and Challenges. United Nations Office on Drugs and Crime Bangkok. https://www.unodc.org/documents/human-trafficking/Migrant-Smuggling/2018-2019/SOM_in_Asia_and_the_Pacific_II_July_2018.pdf

Von Clausewitz, C. (1989). On War (Vom Kriege) (M. E. Howard & P. Paret (eds.); 1st ed.). Princeton University Press.

Wulansari, E. M. (2014). Penegakan hukum di laut dengan sistem single agency multy tasks. Media Pembinaan Hukum Nasional, 1–6.




DOI: https://doi.org/10.33172/jpbh.v14i2.19543

Copyright (c) 2024 Rizki Pratama Kamarulah, Rudy Sutanto, I Wayan Warka


INDEXED BY:
google_scholar garudacrosref onesearchsintasinta

Office Address:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Republic of Indonesia Defense University
Jl. Salemba Raya No.14, Paseban,Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440, Indonesia
Email: jurnal.unhan@idu.ac.id



Creative Commons Attribution (CC-BY-NC-SA)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


View Jurnal Pertahanan dan Bela Negara Stats